TITIK BALIK

**TITIK BALIK**


Semua hal yang kita lewati dalam hidup ini. Ternyata memiliki titik balik. Ya, tentunya bagi orang yang mau berubah lebih baik. 

Adakalanya kamu berjalan mencapai tujuan, kemudian perlahan menemui kendala. Dan kamu merasa gagal luar biasa. 
Sehingga kamu memutuskan berhenti sementara. 

Dan di suatu ketika, saat semua energi terkumpul kembali. Malahan kegagalan tersebut jadi titik balik buat kamu untuk lebih baik lagi.

Pernah merasa ngalamin itu gak dalam hidup. 
So, buat kamu yang sekarang di tahap merasa gagal. Jangan sedih, jadikan itu sebagai titik balikmu. 

Oleh Yeni Fathatun Najihah
Konsultan @najihahdevelophuman
Owner @najihahlearningcenter

Salam sharing 
t.me/najihahdevelophuman

Komentar